Kamis, 20 Desember 2012

Buku SOSIOLOGI THE BASICS


Buku SOSIOLOGI THE BASICS ini akan mengajak mahasiswa pemula dalam pendekatan, konsep-konsep dan teori sosiologi yang relevan, namun yang lebih penting, buku ini akan membangkitkan semangat bagi imaginasi sosiologi mereka”David M. Smith, Profesor Emeritus Sosiologi, Middlesex University, Inggris.
Sebuah pengantar yang mudah dipahami, mudah diakses dan komprehensif mengenai berbagai  cara berpikir mengenai kehidupan sosial, Sosiologi: Sebuah Ilmu Dasar, menjelaskan:

•   Ruang lingkup, sejarah dan tujuan sosiologi.
•   Cara memahami “sosial”.
•   Keadaan dunia tempat kita tinggal setiap hari.
•   Penderitaan dan ketidaksetaraan sosial.
•   Metode utama untuk meneliti dan memikirkan dunia sosial.
•   Dampak teknologi baru.

Sasaran Pembaca:

Buku SOSIOLOGI THE BASICS ini akan mendukung untuk berpikir kritis, dengan berbagai tugas untuk mendorong pemikiran sosiologi dan menyarankan bacaan lebih lanjut dalam bentuk teks dan webpage yang mendampinginya. Buku ini adalah buku yang penting bagi siapa saja yang mempelajari sosiologi, dan mereka yang tertarik pada bagaimana bekerjanya dunia modern.




Buku SOSIOLOGI THE BASICS 

Pengarang: Ken Plummer

Halaman: 352

Harga: Rp. 60.000

Buku SOSIOLOGI THE BASICS
Buku SOSIOLOGI THE BASICS


0 komentar:

Posting Komentar